Publikasi ini memuat indikator makro dan mikro perekonomian Kota Banjarmasin seperti informasi mengenai perkembangan IHK, laju inflasi, statistik harga, keuangan daerah, perbankan dan moneter, ekspor dan impor, dan pertumbuhan ekonomi, dan indikator ekonomi lainnya. Publikasi ini juga secara khusus mengulas statistik perhotelan, kemiskinan, ketenagakerjaan dan analisis SBH.
Nampak bahwa pertumbuhan ekonomi Kota Banjarmasin bergerak positif sebesar 7,16 persen pada tahun 2013, sedikit lebih tinggi dibandingkan dengan tahun 2012. Pertumbuhan ekonomi yang cukup baik ini diiringi dengan tingkat inflasi pada tahun 2013 yang cukup stabil pada 6,98 persen.
Nampak bahwa pertumbuhan ekonomi Kota Banjarmasin bergerak positif sebesar 7,16 persen pada tahun 2013, sedikit lebih tinggi dibandingkan dengan tahun 2012. Pertumbuhan ekonomi yang cukup baik ini diiringi dengan tingkat inflasi pada tahun 2013 yang cukup stabil pada 6,98 persen.